Kreativitas anak-anak muda dalam membuat ogoh-ogoh tak perlu diragukan lagi. Karya seni ogoh-ogoh itu tak hanya indah, tetapi menawarkan cerita bahkan pesan dalam menjalani kehidupan. Jika sebelumnya membuat ogoh-ogoh dalam ukuran besar, tetapi kini banyak Read More
Cak….! Cak cak cak, kcak….kcak…kcak cis. Suara kecak itu tiba-tiba menghentikan obralan orang yang hadir. Suasana berubah menjadi hening, lalu tiga orang menaikan bendera Swarga Suites Bali Berawa. Undangan yang hadir kemudian memberikan Read More
Ogoh-ogoh kini banyak ada di hotel. Karya seni berwujud patung yang biasa diarak pada Hari Raya Pengrupukan, sehari menjelang Nyepi menjadi semarak di hotel-hotel. Sebut saja, di Jimbaran Puti A Belmond Hotel yang memajang ogoh-ogoh Read More
Ogoh-ogoh Bhuta Kala berwujud kera, diusung dan diarak menari-nari di areal Bali Safari pada Tilem Sasih Kesanga, Hari Pengrupukan, Selasa, 21 Maret 2023, sehari menjaleng Nyepi. Para pengusung bergeran kesana ke masi dengan penuh ekspresi, sehingga menjadi Read More
Pada hari Pengrupukan, Selasa 21 Maret 2023 sehari sebelum Nyepi, masyarakat Hindu biasanya mengarak ogoh-ogoh mengelilingi catuspata (perempatan) sebagai sebuah upacara Nyomya Bhutakala, menetralisir alam. Ogoh-ogoh yang merupakan karya seni patung ramah lingkungan itu sebagi bentuk kreativitas Read More
Sungguh sajian seni yang luar biasa. Ogoh-ogoh sebuah seni patung yang dibuat dari bahan-bahan alami dibuat begitu artistic. Wajahnya seram dan mengerikan, namun indah dari segi karya seni. Ketika diarak dan ditarikan dengan tenaga yang Read More
Anak-anak ini semakin menjadi ketika penonton memberikan tepuk tangan. Mereka menari-nari kegirangan mengikuti irama gamelan yang penuh enerjik. Langkahnya kompak mengenakan busana yang ditata apik. Mereka berjalan indah mengarak ogoh-ogoh di seputaran kawasan Catur Muka Read More
Masyarakat Hindu di Bali akan merayakan Hari Raya Nyepi, Rabu 22 Maret 2023. Mendekati hari Tahun Baru Saka 1945 atau sehari sebelumnya, ada festival besar berlangsung hampir di seluruh daerah di Bali. Festival ogoh-ogoh yang berlangsung dalam setiap Read More
Paasha Atelier Hotel Kuta, merayakan penetapan hari jadi Rebranding, Jumat 17 Maret 2023. Hotel ini menyajikan budaya local sebagai upaya mendukung pariwisata Bali yang berbasis budaya. Konsep bangunan full tropis, menyajikan ukiran Bali, dan sebagain menu merupakan Read More
Anak-anak ini tampak gembira. Wajahnya begitu cerah, secerah pagi itu. Meski ada beban di pundak mereka, namun langkahnya begitu indah, seindah irama musik gamelan yang dimainkan. Itulah semangat siswa TK dan PAUD se-Kecamatan Denpasar Timur Read More