Masih ingat dengan biduanita Ocha? Lama tidak mengeluarkan karya rekaman baru, penyanyi dengan nama lengkap AA Oka Diartini ini muncul kembali dengan satu lagu baru berjudul “Bisikan Rindu”. Lagu pop berbahasa Indonesia yang dibarengi dengan video musiknya dirilis secara resmi, pada Minggu, 6 Desember 2020 dalam satu acara di Warung Bucu, Sanur. “Lagu “Bisikan Rindu” […]Continue Reading
Rindu mendengar suara khas Alfin Alberto Fuah? Tunggu saja, karena pada Sabtu, 10 Oktober 2020 mendatang bakal me-launching album single ketiga yang diberi judul “Agar Kau Bahagia“. “Saya akan me-launching Single berdurasi 4:38 menit itu di Bend & Break Kitchen And Lounge, Kota Harapan Indah, Bekasi,” kata Alfin Alberto Fuah didampingi Eric Waluyo (Manager) Continue Reading
Beri aku satu pemuda, maka aku guncang dunia. Beri aku beberapa musisi muda, maka aku berseri-seri warnai gunung, sawah, sungai, ngarai, dan pantai. Pohon Tua Creatorium barangkali belum membuat gegar secara global, dan sejatinya memang bukan menargetkan capaian muluk-muluk. Misinya cenderung bersahaja: memberi warna, menerangi, dan membuat kancah musik Indonesia makin Continue Reading
Soulfood, Rilis single pertamanya berjudul ‘Mi Say’ sebagai debut yang gagah dalam menjajaki industri musik Indonesia. Dirilisnya ‘Mi Say’ pada, tanggal 31 Juli 2020 itu dapat menambah warna musik dan refensi baru bagi pecinta musik R & B/ Hip Hop. Kehadiran album baru Soulfood, trio dari Bali dengan personil Palel Atmoko (drum), Lyta Lautner (vokal), […]Continue Reading
Kancah permusikan Bali, di tengah pandemi akhir-akhir ini, masih bergeliat. Buktinya, kelompok musik yang menamai dirinya Balian melahirkan sebuah album. Kelompok musik yang terbentuk di Pulau Dewata pada 2009 silam, melalui sebuah proses kreatif jatuh-bangun yang panjang dan memutuskan untuk membalut perjalanannya yang telah sebelas tahun lamanya dengan menelurkan album Continue Reading
Gara-gara Corona Virus Disease 2019 (Covid-19), Mick Baumeister, komposer asal Jerman tidak bisa pulang ke negaranya. Sejak Maret lalu, ia terjebak di Pulau Dewata. Menariknya, selama tinggal di Bali, musisi yang telah malang melintang di panggung musik film 40 tahun lamanya dan telah menghasilkan lebih dari 500 karya musik ini berhasil menciptakan komposisi musik mengenai Continue Reading